Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

Cara Membuat Makalah yang Baik dan Benar

Gambar
Saat kita sekolah seringkali kita mendapat tugas makalah baik dari pelajaran Bahasa Indonesia sampai Olahraga. Namun, sudah tahukah Anda ciri - ciri makalah yang baik dan benar sesuai dengan Tata Bahasa Indonesia? Jika belum anda berada pada artikel yang tepat, lanjutkan membaca untuk menemukan jawabannya dan anda jadikan pedoman dalam membuat tugas makalah anda. Sebenarnya sudah banyak yang membahas ini di blog lain . Tapi disini juga akan saya jelaskan teknik pembuatannya di Microsoft Word Susunan Kerangka Makalah: Ada beberapa poin/unsur yang harus ada dalam makalah yakni: Cover Kata Pengantar Daftar Isi Bab I Pendahuluan Bab II Pembahasan Bab III Penutup Daftar Pustaka Ada beberapa variasi dalam pembuatan makalah seperti Motto, lembar persembahan, Lampiran dan lain-lain. Namun pada dasarnya 7 poin di atas yang selalu ada sebagai kerangka makalah. 1. Cover Makalah yang baik dan benar Cover makalah yang baik dan benar setidaknya harus mengandung 4 hal ini: Judul Makalah Logo Nama Pen

CONTOH MAKALAH PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI NEGARA

Gambar
MAKALAH PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI NEGARA Download .docx file Di Susun Oleh :         Contohmakalahgan.blogspot.com SEKOLAH TINGGI ILMU CONTOH MAKALAH TAHUN AJARAN 2015 / 2016 KATA PENGANTAR Puji syukur Kami panjatkan ke Hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, atas anugerah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan penulisan �MAKALAH PANCASILA� ini Adapun maksud dan tujuan dari penyusunan Makalah ini selain untuk menyelesaikan tugas yang diberikan oleh Dosen pengajar, juga untuk lebih memperluas pengetahuan para mahasiswa khususnya bagi penulis. Penulis telah berusaha untuk dapat menyusun Makalah ini dengan baik, namun penulis pun menyadari bahwa kami memiliki akan adanya keterbatasan kami sebagai manusia biasa. Oleh karena itu jika didapati adanya kesalahan-kesalahan baik dari segi teknik penulisan, maupun dari isi, maka kami memohon maaf dan kritik serta saran dari dosen pengajar bahkan semua pembaca  sangat diharapkan oleh kami untuk dapat menyempurnakan makalah ini terlebih juga dalam pengeta